Talenteer adalah platform pengembangan diri yang menghubungkan peserta dengan para ahli berpengalaman di berbagai bidang melalui webinar dan bootcamp berkualitas tinggi. Kami menghadirkan pembelajaran yang praktis, relevan, dan dapat langsung diterapkan, dilengkapi dengan kesempatan networking yang membuka peluang baru.
Peserta mendapatkan e-sertifikat setelah menyelesaikan webinar.
Latihan singkat langsung praktik — bantu pahami materi dengan lebih baik.
Sesi tanya jawab interaktif plus mentoring singkat untuk perserta.

Persiapan awal sebelum masuk dunia kerja: pahami mindset profesional, cara bersikap di lingkungan kerja, komunikasi yang tepat, dan langkah praktis memulai karier. Sesi singkat yang membantu fresh graduate lebih siap, percaya diri, dan punya arah jelas saat memasuki dunia profesional.

workshop praktis untuk membantu peserta menyusun CV dan portfolio yang profesional, relevan, dan menarik di mata recruiter. Dibahas cara menonjolkan pengalaman, skill, dan value diri secara tepat agar profil karier lebih siap dan kompetitif saat melamar kerja.

Membahas realita dunia kerja, ekspektasi perusahaan, serta cara meningkatkan kualitas diri di tengah persaingan yang semakin ketat. Sesi ini membantu fresh graduate dan job seeker memahami posisi mereka, menyusun strategi pengembangan diri, dan lebih siap menghadapi tantangan karier secara realistis.
"Materinya disampaikan dengan jelas dan aplikatif, terutama untuk fresh graduate yang masih bingung membangun profil profesional. Semoga kegiatan seperti ini bisa terus diadakan secara rutin, karena sangat bermanfaat untuk mempersiapkan lulusan baru memasuki dunia kerja."
"Hal baru yang saya dapatkan dari kegiatan webinar ini adalah pemahaman bahwa membangun CV yang kuat tidak cukup hanya mencantumkan pengalaman, tetapi harus relevan dengan posisi yang dituju dan mencerminkan potensi kita secara spesifik. Saya juga baru menyadari pentingnya membangun personal branding sejak dini, terutama di platform profesional seperti LinkedIn."
"dari aspek materi udah oke dan juga narasumber juga sesuai dengan materi, pembawaan ringan dan juga ada minitask untuk pemahaman materi, cocok untuk kelas ringan"
"semoga event selanjutnya lebih baik, lebih banyak peminatnya dan sukses terus dalam memberikan kegiatan yang bermanfaat untuk berbagai kalangan"
"semoga kedepannya event-event yang diselenggarakan tetap memuaskan dengan materi yang membangun."
"Acara yang luar biasa dengan pembicara yang hebat. Saya belajar banyak."